Chrysanthemum, Bunga Krisan Lambang Kekaisaran Jepang
Bunga seruni adalah bagian dari tumbuhan suku kenikir-kenikiran atau Asteraceae yang mencakup bermacam-macam jenis Chrysanthemum. Nama krisan berasal dari bahasa Yunani, yaitu chrysos yang berarti emas dan anthemom yang berarti bunga (Horst dan Nelson 1997). Krisan berasal dari dataran Cina. Tanaman bunga ini dikenal luas menyebar dan mulai dibudidayakan pada abad keempat di Jepang. Pada tahun […]
Chrysanthemum, Bunga Krisan Lambang Kekaisaran Jepang Read More »